Bronkitis mungkin bukan kata yang asing bagi kita, namun apakah kita tahu tentang gejala bronkitis ini ? Jika tidak ada baiknya anda menyimak artikel ini. Karena mengatahui gejala bronkitis dan penyebabnya adalah salah satu cara untuk mencegah terserang penyakit tersebut. Bronkitis atau yang kadang sering disebut infeksi radang paru paru sendiri bisa dikatakan merupakan salah satu penyakit yang cukup berbahaya bagi manusia. Bahkan tak jarang penderita bronkitis harus melayang nyawanya.
Karena berbahayanya penyakit ini maka seperti kata pepatah yakni lebih baik mencegah daripada mengobati maka pencegahan terhadap serangan bronkitis ini sebaiknya kita lakukan. Dan untuk dapat melakukan pencegahan terhadap bronkitis maka kita harus tahu apa saja penyebab timbulnya bronkitis tersebut. Adapun penyebab penyeba serangan bronkitis tersebut diantaranya adalah :
- Bakteri, serangan bakteri penyebab bronkitis ini bisa terjadi karena beberapa sebab misalnya saja karena tangan yang kotor dan tidak dicuci sebelum makan sehingga bakteri masuk ke tubuh kita, memakan makanan yang tidak bersih dan sebagainya. Untuk mencegahnya sebaiknya cucilah tangan sebelum makan dengan menggunakan sabun yang tepat sehingga bakteri dan kuman mati.
- Asap rokok, Baik anda sebagai seorang perokok aktif mauun perokok pasif berpeluang untuk terkena bronkitis. Sehingga bagi anda yang merupakan perokok sebainya segera tinggalkanlah kebiasaan merokok dan bagi yang merupakan perokok pasif sebaiknya menyingkirlah jika di sekitar anda ada yang merokok.
- Debu dan Udara Kotor lainnya, Debu yang terhirup secara rutin lama kelamaan dapat menyebabkan timbulnya bronkitis. Untuk mencegah hal ini kita bisa menggunakan masker saat beraktivitas di tempat / ruangan yang berdebu. Pastikan juga masker yang dipakai tersebut aman dan nyaman bagi kita.
- Batu kering dan jika batuk ini berlangsung dalam waktu yang lama maka bisa membuat dada dan otot perut terasa sakit.
- Tenggorokan sakit, tenggorokan yang terasa sakit ini juga merupakan salah satu gejala bronkitis. Meskipun demikian tidak selalu tenggorokan sakit ini berkaitan dengan bronkitis bisa jadi karena gangguan lainnya. Untuk lebih jelasnya bisa diperiksakan ke rumah sakit atau fasilitas kesehatan terdekat lainnya
- Susah bernapas
- Demam
- Sakit kepala
0 Komentar